FKSB Deklarasikan Tolak Terorisme Dan Radikalisme Dialog Kebangsaan Bersama Kesbangpol Kota Semarang

Jejakkasus.info | Semarang – Jateng

Dialog Kebangsaan”Meneguhkan Nilai Pancasila Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara Pada Era Dan Pasca Pandemi” Oleh Forum Komunikasi Ormas Semarang Bersatu (FKSB) Bekerjasama dengan Kesbangpol Kota Semarang-Jawa Tengah Rabu, 7 April 2021, Pukul 08.00-12.00 Wib, di Aula FK UNIMUS jl. Kedungmundu 18 Tembalang, Kota Semarang-Jawa Tengah

Penyelenggaraan penguatan dan peneguhan ideologi Pancasila adalah hal yang harus selalu dilakukan

Ormas di kota Semarang yang terdaftar ada 395 ormas yang kesemuanya memiliki potensi bergerak bersama Membangun Kota Semarang yang semakin hebat.

Ormas Kota Semarang berkomitmen menjaga keutuhan NKRI dan selalu berpegang teguh pada pancasila dan UUD45

Komitmen ormas Semarang menolak segala bentuk terorisme dan radikalisme di kota Semarang-Jawa Tengah dan Indonesia.

Mengutuk keras terhadap aksi-aksi terorisme yang terjadi di makasar, mabes polri dan tempat lainnya.

Mengajak kepada warga masyarakat untuk tetap waspada terhadap gerakan dan ajaran-ajaran terorisme dan Radikalisme, jika ada hal-hal yang mencurigakan agar segera dikomunikasikan kepada pihak terkait.

Nara Sumber diacara tersebut, baik Prof Dr. Masrukhi, Walikota Semarang dan Dandim 0733 BS Kota Semarang

PERNYATAAN SIKAP ORMAS KOTA SEMARANG MENOLAK RADIKALISME DAN TERORISME

KAMI SELURUH ORMAS KOTA SEMARANG // DENGAN BERSUNGGUH-SUNGGUH BERJANJI :

1.Setia Kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia // Menjunjung Tinggi Pancasila // UUD 1945 // DAN BHINNEKA TUNGGAL IKA

Bersedia Mempertahankan Pancasila// Sebagai Idiologi Negara // Dan Dari Berbagai Rong Rongan

Bersedia Menghormati Dan Menghargai // Perbedaan Suku // Agama// Ras Dan Golongan

Menolak Paham Radikalisme Agama//Radikalisme Sekular//Dan Terorisme Di Bumi Kota Semarang //, Jawa Tengah //Dan Indonesia Pada Umumnya

Mengajak Kepada Seluruh Elemen Masyarakat Kota Semarang// ,Jawa Tengah Dan Indonesia// Untuk Menjauhi Dan Mencegah //Penyebaran Pahan Dan Gerakan Terorisme Dan Radikalisme //Yang Bertentangan Dengan Pancasila Dan UUD’45

Bersedia Aktif Berperan // Menjaga Keamanan Dan Ketertiban //Dengan Memerangi Terorisme// Radikalisme Dan Intoleran

Kami Sadar// Pernyataan Ini Didengar Oleh Allah Tuhan Yang Maha Esa // Semoga Allah  Tuhan Yang Maha Esa Memberikan Kekuatan Lahir Dan Batin // Agar Kami Dapat Melaksanakan // Menjalankan Pernyataan Ini Dengan Sebaik Baik nya Tandas H. AM JUMA’I S.E.,M.M Selaku Ketua Forum Komunikasi Ormas Semarang Bersatu (FKSB) Kota Semarang

Acara berjalan lancar dan Kondusif dan di penghujung acara tambah meriah dan terliat sangat harmonis diantara Ormas Kota Semarang dan tamu undangan lainnya di saat panitia mengajak foto bersama sebagai Kenangan dan Arsip kebersamaan dan Kekompakan Ormas yang berada di Kota Semarang

(Lik als Jangkung – Jejak Kasus Melaporkan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *