Selamat Kepada Uda Yalva Sabri, SH. Terpilih Sebagai Ketua KBSB Kabupaten Pringsewu Periode 2022-2027 

Pringsewu, Jejakkasus.info
Keluarga Besar Sumatera Barat (KBSB) yang turut aktif dalam berkiprah dan bersinergi dalam pembangunan Kabupaten Pringsewu Sabtu 29-10-2022
“KBSB diharapkan menjadi contoh bagi organisasi sosial kemasyarakatan lain untuk selalu menjaga kesatuan dan kekeluargaan,”
Dalam hasil pemilihan Uda Yalva Sabri, SH, telah terpilih sebagai Ketua KBSB Kabupaten Pringsewu Periode 2022-2027.
Dalam pemilihan Ketua KBSB Kabupaten Pringsewu bertempat di Pendopo Pringsewu hadiri oleh Provinsi diwakili oleh  ZULKARNAIN, Kapolres Pringsewu, Dandim 0424/Tanggamus, Pemkab Pringsewu SAMSIRKASIM mewakili PLT Bupati Pringsewu bersama kepala dinas Nang abidin hasan, Sukarman, Hendrik dan Bu devi, Pengurus KBSB Provinsi dan Kabupaten Pringsewu
Ketua KBSB terpilih Uda Yalva Sabri, SH, dalam sambutannya menyampaikan bahwa pembangunan perlu adanya dukungan dari seluruh elemen masyarakat. Untuk itu, perlunya kerja sama yang baik antara masyarakat dan pemerintah guna meningkatkan pembangunan di kabupaten Pringsewu
“Keluarga Besar Sumatera Barat (KBSB) diharapkan dapat menghimpun sumber daya dan potensi yang dimiliki setiap anggota dan seluruh warga asal Sumatera Barat. Sehingga mampu menciptakan keutuhan kebersamaan terhadap sesama dan dapat berperanserta dalam meningkatkan pembangunan di kabupaten Pringsewu,” ujarnya
Bambang Hartono

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *