Waka Polres Tabanan, Kompol I Gede Made Surya Atmaja, P., S.Sos., M.H., Pimpin upacara peringatan Hari Juang Polri

Rabu, 21 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan | jejakkasus.info – Rabu, 21 Agustus 2024, Wakil Kepala Polres Tabanan, Kompol I Gede Made Surya Atmaja, P., S.Sos., M.H., memimpin upacara peringatan Hari Juang Polri yang dilaksanakan di Lapangan Apel Polres Tabanan. Upacara tersebut dimulai dengan menyanyikan lagu Mars Polri yang diikuti oleh seluruh peserta upacara.

Baca Juga:  Aparat Penegak Hukum Sumut Dan Deli Serdang Harus Tindak Tegas Mafia Tanah Merampok Asset Negara Terutama Kebun Penara PTPN-II

Selanjutnya, dalam rangka mengenang perjuangan dan dedikasi Polri, dibacakan teks sejarah singkat Hari Juang Polri, Selain itu, dilakukan pembacaan teks Proklamasi Polisi oleh Kompol I Gede Made Surya Atmaja, yang juga diikuti oleh seluruh peserta upacara dengan penuh khidmat.

Baca Juga:  Tragedi Kejadian Penemuan Mayat Gantung Diri Di Dusun Buduan Utara Rt 01, Rw 04 Desa Buduan Kecamatan Suboh, Situbondo Diduga Masalah Pribadi

Upacara ini merupakan wujud penghormatan dan penghargaan terhadap sejarah panjang perjuangan Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, sekaligus sebagai momentum untuk memperkuat semangat juang dalam menjalankan tugas-tugas kepolisian di masa mendatang.

Baca Juga:  Ledakan Dahsyat Yang Diduga Mercon Di Dusun Suco Desa Suco Lor Kecamatan Maesan Kabupaten Bondowoso

( Humas Polres Tabanan )

Amin jk

Follow WhatsApp Channel jejakkasus.info untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polisi Amankan Kakek yang Rudapaksa Cucunya di Ngawi
Cooling System, Kapolres Pamekasan Kunjungi Ponpes Miftahul Ulum Panyepen Jelang Pilkada
Polisi Berhasil Amankan Komplotan Pencuri Kabel Milik PT. Telkom di Asemrowo
Polisi Berhasil Amankan Komplotan Pencuri Kabel Milik PT. Telkom di Asemrowo
Acong dan Adi Melenggang di Perairan Belembang Bakik Sampai Saat Ini Masih Bekerja, Ratusan PIP Bebas Tampa tersentuh hukum
Penipuan Terhadap Anak Yatim, Paman Jual Rumah Secara Ilegal, Polisi Diam
Satgas Preventif Polres Karangasem Amankan Kantor KPU Tahap Penelitian Persyaratan, Penetapan dan Pengundian Nomor Urut Pasangan
Polda Bali Terima Perwakilan Aksi Damai Aliansi Kebhinekaan Bali

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 19:50 WIB

Polisi Amankan Kakek yang Rudapaksa Cucunya di Ngawi

Sabtu, 7 September 2024 - 19:45 WIB

Cooling System, Kapolres Pamekasan Kunjungi Ponpes Miftahul Ulum Panyepen Jelang Pilkada

Sabtu, 7 September 2024 - 19:27 WIB

Polisi Berhasil Amankan Komplotan Pencuri Kabel Milik PT. Telkom di Asemrowo

Sabtu, 7 September 2024 - 19:21 WIB

Polisi Berhasil Amankan Komplotan Pencuri Kabel Milik PT. Telkom di Asemrowo

Sabtu, 7 September 2024 - 18:30 WIB

Penipuan Terhadap Anak Yatim, Paman Jual Rumah Secara Ilegal, Polisi Diam

Berita Terbaru

Peristiwa

Polisi Amankan Kakek yang Rudapaksa Cucunya di Ngawi

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:50 WIB